SIKAP MAHASISWA UNIVERSITAS INDONUSA ESA UNGGUL TERHADAP CYBERSEX

ABSTRAK: Internet adalah salah satu teknologi yang popular digunakan saat ini. Salah satu dampaknya terhadap budaya dapat dilihat pada perubahan perilaku  mahasiswa,  seperti fenomena cybersex. Bagi beberapa orang, cybersex  merupakan  perilaku  yang  wajar  untuk  dilakukan  karena  tidak  adanya  batasan  jarak, waktu dan  wilayah. Tidak adanya batasan jarak,  waktu dan  wilayah akan  mempengaruhi  mahasiswa dalam  bersikap.  Sikap  adalah  kecenderungan  untuk  berespon  positif  (favorabel)  atau  negative (unfavorabel)  kepada  seseorang,  sesuatu,  tempat,  ide,  ataupun  situasi  yg  biasanya  disebut  sebagai obyek sikap.
Kata Kunci: Sikap, Cybersex, Internet
Penulis: Karina Aprilia, Sulis Maryanti, Safitri
Kode Jurnal: jppsikologikepribadiandd090003

Artikel Terkait :