VIABILITAS SPERMATOZOA Petaurus breviceps papuanus T.
INTISARI: Telah dilakukan
penelitian untuk menentukan viabilitas spermatozoa Petaurus berviceps papuanus
T. Pengamatan dilakukan di bawah
mikroskop dengan pewarna
trypan blue. Jumlah
spermatozoa yang hidup
dihitung dari 100 spermatozoa. Hasil
pengamatan menunjukkan bahwa,
secara in vitro
sebanyak 4,75 %
spermatozoa dapat hidup dalam medium DMEM (Dulbecco’s modified
Eagle’s medium) dengan suhu 35oC selama 7.5 jam.
Kata kunci: Petaurus berviceps
papuanus T., spermatozoa, viabilitas
Penulis: Ni Made Rai Suarni, I
Gusti Ayu Manik Ermayanti
Kode Jurnal: jpbiologidd090011