EFEK ANTIAGREGASI PLATELET FRAKSI KLIKA ONGKEA (Mezzetia parviflora Becc.)
ABSTRAK: Fraksinasi ekstrak
tidak larut aseton
klika ongkea (Mezzetia
parviflora Becc.) dengan kromatografi kolom
menggunakan fase diam
sephadex LH20 dan
fase gerak etanol
80% dilanjutkan dengan aseton
80% menghasilkan 5 buah fraksi.
Uji antiagregasi platelet
fraksi klika ongkea
(Mezzetia parviflora Becc.) menunjukkan bahwa fraksi F-3 pada
konsentrasi 1000 ppm dapat menghambat 92,17% agregasi platelet akibat
penambahan ADP 2uM.
Kata kunci: klika ongkea,
antiagregasi, platelet, fraksi
Penulis: Mufidah, Marianti A.
Manggau, Gemini Alam, M. Akbar Bahar, Syaharuddin Kasim, dan M. Rusdi
Kode Jurnal: jpfarmasidd120025