PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUASAN DAN KINERJA KARYAWAN PADA HOTEL BAKUNG’S BEACH COTTAGES KUTA-BALI

ABSTRAK: Penelitian  ini  dimaksudkan  untuk  mengetahui  pengaruh  kompensasi, dan motivasi  terhadap  kepuasan  kerja  dan  kinerja  karyawan  karyawan. Penelitian dilakukan  di  Hotel Bakung’s Beach  Cottages  dengan  objek  penelitian  ini  adalah kompensasi,  motivasi,  kepuasan  kerja  serta  kinerja  karyawan.  Populasi  sekaligus sampel  penelitian  ini  adalah  semua  karyawan  yang  bekerja  di  Hotel Bakung’s Beach Cottages  sejumlah  59  orang.  Hasil  penelitian  mendapatkan bahwa 1) kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan, 2) motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan, 3)  kompensasi  berpengaruh  positif  dan  signifikan  terhadap  kinerja  karyawan,  4) motivasi  berpengaruh  positif  dan  signifikan  terhadap  kinerja  karyawan,  5) kepuasan kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan.
Kata Kunci: kompensasi, motivasi, kepuasan kerja, kinerja
Penulis: Ni Ketut Ayu Juli Astuti, I Nyoman Sudharma
Kode Jurnal: jpmanajemendd130058
Pesan jurnal yang anda butuhkan disini.... >>> KLIK DISINI <<<
Atau download gratis di bawah ini:

Artikel Terkait :