PENGARUH KOMUNIKASI, LINGKUNGAN KERJA FISIK DAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA PT PEMBANGUNAN DAERAH BALI KANTOR PUSAT
ABSTRAK: Tujuan dari
penelitian ini adalah
untuk mengetahui pengaruh
signifikan secara simultan maupun
parsial antara komunikasi,
lingkungan kerja fisik,
dan disiplin kerja terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Bank
Pembangunan Daerah Bali Kantor
Pusat. Populasi PT.
Bank Pembangunan Daerah
Pusat sebanyak 221 orang.
Pengambilan sampel dilakukan
dengan teknik Probability Sampling dengan
Proportionate Stratified Random
Sampling. Besarnya jumlah sampel
adalah 69 orang.
Analisis data yang
digunakan adalah regresi
linear berganda. Hasil pengujian
secara simultan maupun
parsial menunjukkan bahwa komunikasi (X1),
lingkungan kerja fisik
(X2), disiplin kerja
(X3) terhadap produktivitas kerja
(Y). Besar pengaruh
adalah 63,1%. Variabel
disiplin kerja merupakan variabel
yang paling dominan
mempengaruhi produktivitas kerja karyawan pada PT. Bank Pembangunan
Daerah Bali Kantor Pusat.
Kata Kunci:
komunikasi, lingkungan kerja
fisik, disiplin kerja,
produktivitas kerja
Penulis: Ni Kadek Desy
Arisanthi, I Gusti Salit Ketut Netra
Kode Jurnal: jpmanajemendd130072
Pesan jurnal yang anda butuhkan disini.... >>> KLIK DISINI <<<