PENATAAN PEDAGANG KAKI LIMA KULINER UNTUK MEWUJUDkAN FUNGSI TATA RUANG KOTA DI KOTA YOGYAKARTA DAN KABUPATEN SLEMAN

Abstrak: Jumlah pedagang kaki lima di Yogyakarta dan  Sleman  yang  relatif  banyak  memang mendatangkan  pemasukan  bagi  daerah, namun  di  sisi  lain  aktivitas  mereka  mengganggu kawasan ruang publik. Penelitian ini  bertujuan  mengetahui  pola  penataan pedagang  yang  sesuai  dengan  tataruang kawasan publik sehingga diharapkan dapat menjadi model pengaturan pedagang di Yogyakarta dan Sleman.
Kata kunci: penataan, pedagang kaki lima, fungsi tata ruang kota
Penulis: Dinarjati Eka Puspitasari
Kode Jurnal: jphukumdd100049

Artikel Terkait :