PENGARUH DIMENSI KUALITAS LAYANAN TERADAP KEPUASAN NASABAH SIMPAN PINJAM

ABSTRAK: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari dimensi kualitas layanan terhadap kepuasan nasabah simpan pinjam pada Koperasi Pegawai Negeri Praja Kantor Gubernur Bali. Pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode  purposive sampling,  pengolahan data menggunakan SPSS 15.0  for  windows.  Hasil  yang  diperoleh  menunjukkan  bahwa  dimensi  kualitas  layanan  berpengaruh secara simultan dan parsial terhadap kepuasan nasabah simpan pinjam pada Koperasi Pegawai Negeri Praja Kantor Gubernur Bali.
Kata kunci: bukti langsung, keandalan, daya tanggap, jaminan, empati, kepuasan nasabah
Penulis: Made Mardhi Winata, Ni Wayan Ekawati
Kode Jurnal: jpmanajemendd130175
Pesan jurnal yang anda butuhkan disini.... >>> KLIK DISINI <<<
Atau download gratis di bawah ini:

Artikel Terkait :