PENGARUH MOTIVASI KERJA, INSENTIF, KEPEMIMPINAN DAN PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PADA PT. KURNIA SENTOSA SEMARANG
Abstract: Penelitian ini
dilakukan karena adanya beberapa masalah yang dihadapi PT. Kurnia Sentosa
Semarang yang berhubungan dengan kinerja. Oleh karena itu, penelitian bertujuan
untuk menganalisis pengaruh
motivasi kerja, insentif, kepemimpinan dan
pengembangan karir terhadap
kinerja karyawan bagian produksi pada
PT. Kurnia Sentosa
Semarang.dimana responden penelitian
ini adalah karyawan bagian
produksi PT. Kurnia
Sentosa Semarang sebanyak
30 orang.Hasil pengujian menunjukkan
bahwa motivasi kerja
berpengaruh positif dan signifikan
terhadap kinerja karyawan,
dengan demikian pengujian
hipotesis pertama diterima; variabel
insentif berpengaruh positif
dan signifikan terhadap kinerja karyawan,
dengan demikian pengujian
hipotesis kedua diterima.
variabel kepemimpinan
berpengaruh positif dan
signifikan terhadap kinerja
karyawan, dengan demikian pengujian
hipotesis ketiga diterima.
variabel pengembangan karir berpengaruh
positif dan signifikan
terhadap kinerja karyawan,
dengan demikian pengujian hipotesis keempat diterima.
Kata kunci: motivasi kerja,
insentif, kepemimpinan, pengembangan
karir dan kinerja karyawan
Penulis: Nugroho Luhur
Yulianto Kesdu, Nunik Kusnilawati
Kode Jurnal: jpmanajemendd120171
Pesan jurnal yang anda butuhkan disini.... >>> KLIK DISINI <<<