RELATIONSHIP MARKETING TERHADAP CUSTOMER RETENTION DAN CUSTOMER LOYALITY PADA NASABAH BANK MEGA, Tbk MALANG
Abstrak: Kompetisi
yang semakin tajam
ini menuntut setiap
bank agar mampu mempertahankan dan
menjaga loyalitas nasabahnya.
Salah satu strategi
yang diperlukan untuk hal tersebut adalah strategi Relationship
Marketing. Penelitian ini dilakukan
untuk mengetahui pengaruh
Relationship Marketing terhadap
Retensi Pelanggan dan Loyalitas pelanggan. Penelitian ini dilakukan
terhadap para nasabah dengan
menggunakan teknik sampling.
Ukuran sampel yang
diambil adalah sebanyak 75
orang. Data dikumpulkan
melalui wawancara dengan
menggunakan kuesioner dan selanjutnya data diolah dengan menggunakan
analisis deskriptif dan analisis jalur. Hasil analisis menunjukkan bahwa
variable Komitmen, Kepercayaan dan
Kepuasan Hubungan berpengaruh
signifikan terhadap Customer
Retention. Penelitian ini juga menunjukkan adanya pengaruh yang
signifikan antara Customer Loyalty,
ada pengaruh yang
signifikan antara variable
Kepercayaan secara langsung maupun
tidak langsung melalui
variable Customer Retention
terhadap variable Customer Loyalty sedangkan variable Komitmen dan
Kepuasan Hubungan tidak berpengaruh terhadap Customer Loyalty.
Kata Kunci:
Komitmen, Kepercayaan, Kepuasan
Hubungan, Customer Retention dan Customer Loyalty
Penulis: Zulkifli
Kode Jurnal: jpmanajemendd120277
Pesan jurnal yang anda butuhkan disini.... >>> KLIK DISINI <<<