MANFAAT PENILAIAN KOMPETENSI
Manfaat Penilaian Kompetensi bagi sebuah manajemen sangat penting untuk
mengidentifikasi strata keahlian Sumber Daya Manusia yang ada. Berikut beberapa
manfaat dari penilaian kompetensi menurut (Manopo, 2011) adalah sebagai berikut:
- Menyediakan pemahaman bersama hal-hal yang akan dimonitor dan diukur
- Memfokuskan dan memfasilitasi diskusi terhadap penilaian kinerja
- Menyediakan fokus untuk mendapatkan informasi mengenai prilaku seseorang dalam pekerjaan