HUBUNGAN KOMUNIKASI VERTIKAL DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN PT. UNITED TRACKTOR,TBK SAMARINDA

Abstrak: Artikel  ini  berisi  tentang  hubungan  komunikasi vertikal  dengan motivasi kerja karyawan  PT.  United  Tracktor,  Tbk  Samarinda.  Metode  penelitian  yang digunakan adalah kuantitatif dengan menggunakan format eksplanasi. Metode analisis  data  yang  digunakan adalah  model  korelasi  pearson  product  moment (r).  Sampel  penelitian  dalam  penelitian  ini  ada  40  sampel.  Uji  signifikansi dengan menggunakan rumus  thitung dengan teknik pengumpulan data dilakukan dengan  observasi  dan  penyebaran  kuesioner. Hasil  penelitian  menunjukkan bahwa adanya hubungan signifikan pada  komunikasi vertikal dengan motivasi kerja  karyawan  PT.  United  Tracktor,  Tbk  Samarinda  yaitu  Ha  diterima  thitung (2,91) > ttabel (1,685).
Kata kunci: Komunikasi vertikal, Motivasi Kerja, Karyawan
Penulis: Sindu Mahendra
Kode Jurnal: jpkomunikasidd130187

Artikel Terkait :