STRATEGI KOMUNIKASI DINAS KEBUDAYAAN PARIWISATA DAN KOMINFO (DISBUDPAR) DALAM MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN DI DESA PAMPANG KOTA SAMARINDA

Abstrak: Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Deskriptif kualitatif  yaitu  memusatkan  diri  secara  intensif  terhadap  suatu  objek  tertentu dengan  mempelajari  sebagai  suatu  kasus.  Subjek  penelitian  ini  adalah  Dinas kebudayaan  pariwisatan  dan  kominfo  (DISBUDPAR) dan  hasil  penelitian menunjukkan  bahwa  Strategi  komunikasi Dinas  kebudayaan,  pariwisatan  dan kominfo (DISBUDPAR) dalam meningkatkan  kunjungan  wisatawan di  desa pampang  kota  samarinda. budaya  yang  ada  di  desa pampang  kini  mulai berkembang  sejalan  dengan  zaman  yang  modern  banyak  wisatawan  local maupun  asing  yang  berkunjung  yang  ingin  melihat  atau  menyaksikan  secara langsung adat istiadat kebudayaan yang ada di desa pampang yang merupakan salah  satu  budaya  wisata  yang  terkenal  di  kota  samarinda,  sehingga  di perlukan peroses perubahan dalam melestarikan wisata budaya desa pampang yang ada di kota samarinda agar meningkatkan kunjungan wisatawan di desa pampang kota samarinda. .
Kata Kunci: Strategi Komunikasi, Disbudpar, Desa Pampang
Penulis: Yuliani
Kode Jurnal: jpkomunikasidd130158

Artikel Terkait :