Verifikasi Secara Eksperimental Penukar Panas Tiga Saluran dengan Aliran yang Terbagi

Abstract: Penukar panas tiga saluran dengan aliran terbagi merupakan alternatif perbaikan unjuk kerja bagi penukar panas dua saluran. Kaji penukar panas tiga saluran telah dipelajari oleh Ko dan Wedekind secara teoritis dan eksperimen di mana perbedaan rata-rata yang terjadi adalah sekitar 9,96%. Dalam jurnal ini, dilakukan pengembangan untuk mencakup kisaran yang lebih luas yaitu selain C1/C5 ≥ 1, dilakukan terutama untuk C1/ C5 < 1. Hasil percobaan menunjukkan pergeseran titik optimum dari prediksi Ko dan Wedekind.
Keywords: enhanced heat transfer
Penulis: Terang U.H.S.G Manik, Abdurrachim Abdurrachim, Yazmendra Rosa
Kode Jurnal: jptmesindd060005

Artikel Terkait :