ANALISIS EFISIENSI USAHA PENANGKAPAN NELAYAN JARING ARAD DI TPI ROBAN KABUPATEN BATANG

Abstrak: Penelitian yang dilakukan di wilayah pesisir pantai Utara Jawa bertujuan untuk menghitung efisiensi teknis usaha nelayan jaring arad dan mengetahui efisiensi keuangan usaha nelayan jaring arad di TPI Roban Timur dan Barat kabupaten Batang berdasarkan kriteria investasi (investment criteria) sederhana yakni BC ra-tio (Benefit Cost Ratio), BEP (Break Event Point) dan Payback Period. Metode yang digunakan adalah deskriptif. Responden ne-layan diambil secara random sampling se-banyak 10% dari populasi yang ada kare-na n >100, sejumlah 31 orang yang berasal dari desa Kedawung dan desa Kedung Se-gog Kecamatan Tulis di wilayah TPI Rob-an Barat dan TPI Roban Timur sedangkan Kabupaten secara purposive sampling. Pe-ngumpulan data dilakukan pada bulan No-pember - Desember 2013. Hasil penelitian menunjukkan dari hasil analisis nilai BC ratio 1,21 , BEP(Q) 17,5 kg/trip dan untuk BEPhar g a Rp 9.765,80,-/kg/trip, BEP(PK) Rp 206.546,61,-/trip;dan Payback Periode 2,2 tahun modal sudah kembali.
Keywords: Efisiensi usaha, nelayan jaring arad
Penulis: Sulistyowati
Kode Jurnal: jpperikanandd140017

Artikel Terkait :