UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK KASAR MELALUI PERMAINAN TRADISIONAL KUCING-KUCINGAN PADA ANAK KELOMPOK B DI TKIT AR-RAIHAN
Abstrak: Penelitian ini
bertujuan untuk meningkatkan kemampuan motorik kasar anak kelompok B di TKIT
Ar-Raihan melalui permainan tradisional kucing-kucingan pada aspek
keseimbangan, kecepatan dan kelincahan.Penelitian ini merupakan penelitian
tindakan kelas (classroom action research) kolaboratif. Subjek penelitian anak
kelompok B yang berjumlah 24 anak. Metode pengumpulan data menggunakan lembar
observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan deskriptif
kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan kemampuan
motorik kasar anak kelompok B dari aspek keseimbangan pra tindakan 25.00%,
siklus I menjadi 44.45% dan siklus II sebesar 83.33%. Aspek kecepatan pra
tindakan sebesar 12,50%, siklus I menjadi 44.44% dan siklus II sebesar 83.34%.
Aspek kelincahan pra tindakan 8,33%, siklus I menjadi 36.16% dan siklus II
sebesar 79.17% dari jumlah anak. Secara keseluruhan kemampuan motorik kasar
anak berada dalam keadaan cukup baik sebesar 65.28% meningkat pada siklus 1
menjadi 77.62% dan meningkat pada siklus II menjadi 93.75% sehingga dari hasil
tersebut dapat dikatakan berhasil karena 75% dari jumlah anak telah mencapai
indikator kemampuan motorik kasar pada kriteria baik.
Penulis: APRILIA PUSPITA SARI
Kode Jurnal: jppaudsddd130894

Artikel Terkait :
Jp PAUD SD dd 2013
- Pemanfaatan Video Clip Untuk Meningkatkan Keterampilan Sosial Anak Usia Dini
- Program “SAHABAT” Sebagai Salah Satu Program Alternatif Penanganan Bullying Pada Anak Usia Dini
- Memenuhi Hak Anak Berkebutuhan Khusus Anak Usia Dini Melalui Pendidikan Inklusif
- Permainan Bola Estafet Sebagai Media Pembelajaran Pada Anak Usia Dini
- Pembelajaran Keaksaraan Untuk Anak Usia Dini
- Peningkatan Kemampuan Membaca Dengan Papan Flanel Huruf Pada Anak Kelompok B TK Asih Sejati Depok Sleman Yogyakarta
- Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Menggunakan Media Snader Game
- Membaca dan Menulis Permulaan Untuk Anak Usia Dini
- Pemilihan Nilai Karakter dalam Cerita Anak dan Teknik Penceritaannya
- Empati Sebagai Dasar Pembentukan Karakter Anak Usia Dini
- Peran Kepala Sekolah sebagai Manajer di Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini
- Membangun Sekolah Idola
- Meninjau Kompetensi Guru PAUD Lulusan Sarjana PG-PAUD di Pontianak
- Kemampuan Membidik Nada Pada Mahasiswa PPSD FIP UNY
- Melatih Asertivitas Pada Anak Usia Dini
- Pembelajaran Budi Pekerti bagi Anak Usia Dini
- Upaya Peningkatan Keterampilan Menulis Dengan Media Puzzle Huruf Pada Anak Kelompok B1 TK Arum Puspita
- Melejitkan Kecerdasan Anak Melalui Strategi Supportive Climate
- Hubungan Pola Asuh dengan Kemampuan Motorik Anak Usia Dini di Taman Kanak-Kanak
- Permainan Kreatif Untuk Anak Usia Dini
- TES DIAGNOSTIK KESULITAN BELAJAR DAN PENGAJARAN REMEDIAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMETIKA DI SDN 7 SERANG
- CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS BERPENDAPAT SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS
- MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS LINGKUNGAN UNTUK MENINGKATKAN KECAKAPAN HIDUP MAHASISWA MELALUI PEMBUATAN KOMPOR BIOGAS
- PENGGUNAAN LEMBAR KERJA SETING KOMIK DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA SEKOLAH DASAR
- PENGARUH QUANTUM LEARNING TERHADAP PENALARAN MATEMATIS SISWA SEKOLAH DASAR