PENGARUH Supply Chain Management TERHADAP KEUNGGULAN BERSAING PADA PERUSAHAAN PLAZA ASIA TASIKMALAYA
ABSTRAK: Tujuan penelitian ini
adalah untuk mengetahui dan menganalisis rantai pasokan keunggulan bersaing
dan pengaruh rantai
pasokan terhadap keunggulan
bersaing perusahaan Plaza Asia Tasikmalaya. Metode penelitian yang
digunakan adalah metode survey.
Teknik pengumpulan data
menggunakan wawancara, kuesioner
dan studi pustaka. Teknik
pengambilan sampel menggunakan
sampel sensus dengan
sampel sebanyak 39 orang responden
yang diambil dari karyawan department fresh dari mitra plaza asia
Tasikmalaya. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi. Berdasarkan hasil penelitian
diketahui bahwa rantai
pasokan yang diterapkan
Plaza Asia Tasikmalaya termasuk
dalam klasifikasi baik,
keunggulan bersaing Plaza
Asia Tasikmalaya termasuk dalam
klasifikasi baik, Sehingga
rantai pasokan berpengaruh positif terhadap keunggulan
bersaing perusahaan Plaza Asia Tasikmalaya.
Penulis: AHMAD SYARIF
Kode Jurnal: jpmanajemendd130848