PERANCANGAN APLIKASI VOICE RECOGNITION UNTUK KAMUS BERGAMBAR DENGAN METODE LEARNING VEKTOR QUANTIZATION
ABSTRAK: Saat ini
pembelajaran anak-anak masih
menggunakan cara-cara yang manual seperti
menggunakan gambar dan papan
tulis. Dengan cara
manual ini siswa
hanya belajar pada
apa yang disampaikan
oleh guru/pengajar. Tetapi dengan perkembangan ilmu pengetahuan
dan teknologi khususnya komputer,
dapat membantu dalam proses
pembelajaran. komputer memiliki fasilitas multimedia yang dapat mengeluarkan
gambar dan suara yang dapat digunakan
untuk membantu proses
pembelajaran. dengan menggunakan
komputer ini diharapkan siswa dapat
belajar secara mandiri,
dapat memilih pembelajaran
apa yang diinginkan
tanpa bergantung pada materi yang diberikan oleh guru.
Perkembangan hardware dan
software diiringi juga
oleh penemuan metode-metode, algoritma,
dan model pengembangan software
misalnya Learning Vektor
Quantization (LVQ) dalam
Neural Network. Neural Network adalah
salah satu metode
yang menerapkan cara
kerja jaringan syaraf
tiruan, seperti jaringan
syaraf manusia.
Oleh karena itu, penulis akan
membuat perancangan aplikasi pengenalan suara dengan metode
neural network (Learning Vektor
Quantizaion), dimana program
ini akan dapat
mengenali suara yang
telah direkam pada proses
training. Spesifikasi dari
program ini adalah
dapat dimanfaatkan dalam
pengenalan suara untuk membantu dalam belajar kamus bergambar
bagi anak-anak usia 4-6 tahun.
Penulis: Tumpal Hamonangan
Purba
Kode Jurnal: jptinformatikadd150489