SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER DENGAN METODE SMART PADA MAS PAB 1 SAMPALI

ABSTRAK: Perkembangan teknologi informasi sangat berpengaruh terhadap perkembangan suatu kinerja dalam suatu pekerjaan, maka dengan adanya sistem pendukung keputusan dapat membantu dan mempermudah dalam menyelesaikan suatu masalah dalam pekerjaan dan mementukan pilihan yang tetap. Sistem pendukung keputusan sangat membantu di tambah dengan metode yang mendukung seperti metode smart dan menggunakan bahasa pemograman visual basic 2008, maka sangat membantu suatu pilihan. SMART menggunakan linear additive model untuk meramal nilai setiap alternatif. SMART merupakan metode pengambilan keputusan yang fleksibel. SMART lebih banyak digunakan karena kesederhanaanya dalam merespon kebutuhan pembuat keputusan dan caranya menganalisa respon.
Kata kunci: Aplikasi SPK, SPK Smart
Penulis: Pipi Wijia Astuti
Kode Jurnal: jptinformatikadd150423

Artikel Terkait :