PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN BERPIKIR KRITISSISWA PADA MATA PELAJARAN IPS SD

Abstrak: penerapan metode pembelajaran kooperatif Numbered Heads Together (NHT) untuk meningkatkan hasil belajar dan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran IPS SD.Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Data yang dikumpulkan adalah datasiswa berpikir kritis dan hasil belajar. Pengumpulan data dilakukan dengan caraobservasi, tes, dokumentasi dan kuesioner. Penelitian ini terdiri dari dua siklus. Hasilpenelitian pembelajaran kooperatif Numbered Heads Together (NHT) menunjukkanpeningkatan keterampilan berpikir kritis dan hasil belajar siswa. Proses peningkatanhasil belajar diketahui bahwa siklus I pada kegiatan pre tes sebesar 6,25% meningkatmenjadi 65,63% pada kegiatan pos tes namun masih belum memenuhi syarat ketuntasanklasikal yang ditetapkan sekolah. Setelah peneliti melakukan perbaikan pada siklus IIpada kegiatan pre tes diketahui bahwa ketuntasan belajar klasikal sebesar 15,63%meningkat menjadi 93,75%  pada kegiatan pos tes dan telah memenuhi syaratketuntasan klasikal yang ditetapkan sekolah yakni ≥ 75% dengan begitu telah terjadipeningkatan ketuntasan belajar siswa kelas V sebesar 28,12% Berdasarkan hasiltersebut dapat disimpulkan bahwa model pelaksanaan penerapan metode pembelajaran.
Kata kunci: Pembelajaran Kooperatif , Numbered Heads Together (NHT), Berpikir Kritis, Hasil Belajar
Penulis: Erwin Putera Permana
Kode Jurnal: jppaudsddd160569

Artikel Terkait :