PENGEMBANGAN LKS BERBASIS INKUIRI TERBIMBING PADA MATERI ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE

Abstract: Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengembangkan Lembar Kerja Siswa (LKS) berbasis inkuiri terbimbing pada materi Elastisitas dan Hukum Hooke yang menarik, mudah, bermanfaat, dan efektif digunakan sebagai media pembelajaran. Penelitian ini menggunakan model pengembangan menurut Suyanto dan Sartinem yang meliputi analisis kebutuhan, identifikasi sumber daya, identifikasi spesifikasi produk, uji internal dan eksternal, serta produksi akhir. Berdasarkan hasil uji internal dan eksternal, diketahui bahwa LKS sangat menarik, sangat mudah,  sangat bermanfaat, dan efektif digunakan sebagai media pembelajaran.
Kata kunci: elastisitas dan hukum hooke, inkuiri terbimbing, LKS
Penulis: Sinta Alfionita, Chandra Ertikanto, I Dewa Putu Nyeneng
Kode Jurnal: jpfisikadd160180

Artikel Terkait :