Peranan Interfet dalam Proses Pengembalian Perdamaian dan Keamanan Timor Timur Tahun 1999

Abstract: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peranan INTERFET (International Force For East Timor) dalam proses pengembalian perdamaian dan keamanan Timor Timur tahun 1999. Penelitian ini menggunakan metode historis dengan dokumentasi dan studi pustaka. Teknik analisis data yang digunakan deskriptif kualitiatif. Berdasarkan hasil penelitian, peranan INTERFET (International Force For East Timor)dalam proses pengembalian perdamaian dan keamanan Timor Timur tahun 1999 adalah menjalin kerja sama dengan TNI dan melakukan pengamanan secara langsung dengan memfungsikan peranan darat, laut, dan udara.
Kata kunci: interfet, keamanan, perdamaian, timor timur
Penulis: Bangun Hutama Winata, Tontowi, Syaiful M
Kode Jurnal: jpsejarahdd170049

Artikel Terkait :