POLA SEBARAN AKUIFER DI DAERAH PESISIR TANJUNG PANDAN P.BELITUNG
Abstract: Penelitian geofisika
dengan metode Tahanan Jenis telah dilakukan untuk memetakan sebaran akuifer di
daerah pesisir Tanjung Pandan, P. Belitung. Data tahanan jenis di daerah
pesisir Tanjung Pandan ditampilkan dalam bentuk 3 penampang tahanan jenis dan
digunakan untuk melihat pola sebaran akuifer di daerah penelitian. Pada umumnya
akuifer terdapat pada kedalaman 3 – 5 meter dari pemukaan tanah (akuifer dangkal)
dengan pola sebaran yang makin menyempit kearah utara mengikuti bentuk garis
pantainya yang agak menjorok ke darat.
Penulis: D G Pryambodo, M
Hasanudin
Kode Jurnal: jpfisikadd130865

Artikel Terkait :
Jp Fisika dd 2013
- PENGARUH ORIENTASI AGREGAT SERAT BAMBU TERHADAP MORFOLOGI DAN KUAT LENTUR KOMPOSIT GEOPOLIMER BERBASIS METAKAOLIN
- DEPOSISI LAPISAN TIPIS FOTO KATALIS SENG OKSIDA (ZnO) BERUKURAN NANO DENGAN TEKNIK PENYEMPROTAN DAN APLIKASINYA UNTUK PENDEGRADASI PEWARNA METHYLENE BLUE
- KUAT TARIK TALI BERBAHAN DASAR SERAT BATANG PISANG
- SINTESIS PIGMEN BESI OKSIDA BERBAHAN BAKU LIMBAH INDUSTRI BAJA (MILL SCALE)
- PENGARUH BADAI MATAHARI OKTOBER 2003 PADA IONOSFER DARI TEC GIM
- PENELITIAN INTRUSI AIR LAUT DI KAWASAN SEMARANG UTARA DENGAN METODE GAYA BERAT MIKRO ANTAR WAKTU
- ANALISIS PERILAKU PEMECAHAN MASALAH FISIKA PADA SISWA YANG BERPIKIR SECARA KONVERGEN DAN DIVERGEN (STUDI KASUS PADA SISWA PESERTA OSN FISIKA DI SMA NEGERI MODEL TERPADU MADANI PALU)
- Pengaruh Model Predict-Observe-Explain (POE) Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas VII SMP Negeri 6 Palu
- Analisis Pemahaman Soal Grafik Mahasiswa Pendidikan MIPA Menggunakan Pemodelan Rasch
- Analisis Strategi Pemecahan Masalah Fisika Pada Siswa SMP
- Analisis Keterampilan Kognitif Kategori Mengevaluasi (C5) Siswa tentang Konsep Listrik Dinamis
- PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN ROTATING TRIO EXCHANGE (RTE) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA FISIKA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 DOLO
- PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING TERHADAP HASIL BELAJAR IPA FISIKA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 DOLO
- PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN-WRITE (POEW) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA PADA SISWA KELAS IX A SMP NEGERI 11 PALU
- IMPLEMENTASI MODEL SETS (SCIENCE ENVIRONMENT TECHNOLOGY SOCIETY) DALAM PEMBELAJARAN FISIKA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IX SMP NEGERI 13 PALU
- PENGEMBANGAN BAHAN AJAR FISIKA MATERI SUHU DAN KALOR BERBASIS BUDAYA MASYARAKAT TRANS LALUNDU
- SIMULASI PERHITUNGAN REFLEKSI CAHAYA OLEH PERMUKAAN SEL SURYA SILIKON : STUDI PENGARUH PENAMBAHAN LAPISAN ANTI REFLEKSI ZINC OKSIDA (ZnO)
- PENGEMBANGAN MODEL TINGKAT KEBISINGAN DIDAERAH SEPANJANG JALAN KERETA API
- ANALISIS DATA GEOLISTRIK DAN DATA UJI TANAH UNTUK MENENTUKAN STRUKTUR BAWAH TANAH DAERAH SKYLAND DISTRIK ABEPURA PAPUA
- ANALISIS STATISTIK TEMPORAL ERUPSI GUNUNG MERAPI
- ESTIMASI KETEBALAN NANOLAYER AL YANG DISINTESIS MENGGUNAKAN EVAPORASI TERMAL
- PENYELESAIAN PERSAMAAN DIRAC UNTUK POTENSIAL ROSENMORSE HIPERBOLIK TERDEFORMASI q DAN POSCHL-TELLER NON-SENTRAL MENGGUNAKAN POLINOMIAL ROMANOVSKI
- IDENTIFIKASI KADAR UNSUR YANG TERKANDUNG DALAM HEWAN DI SUNGAI GAJAHWONG YOGYAKARTA DENGAN METODE AANC (ANALISIS AKTIVASI NEUTRON CEPAT)
- PENGARUH POSISI STACK TERHADAP FREKUENSI RESONANSI PADA TABUNG RESONATOR TERMOAKUSTIK