PENGEMBANGAN BUKU PANDUAN PEMILIHAN KARIR BERBASIS TEORI TRAIT DAN FACTOR UNTUK SISWA KELAS 10 SMAN 1 GRESIK
Abstract: Penelitian ini
menggunakan bukupan duansebagai media. Tujuan penelitianini adalah untuk
menghasilkan suatu produk berupa buku panduan pemilihan karier berbasisteori
trait and factor untuksiswa SMA.Produkpengembangan yang
dihasilkanterdiridariduabukuyaitubuku1 :panduanuntukkonselor, buku 2 :
panduanuntuksiswa. Media tersebut dikembangkan dengan memenuhi kriteria
akseptabilitas (kegunaan, kelayakan, kepatutan, danketepatan).
Dalam proses pengembangannya, pengembang menggunakan model pengembangan
Borg and Galls (1983) yang telah disederhanakan menjadi lima tahap oleh tim
Puslitjaknov sebagai acuan. Terdapat tiga tahap yang dilaksanakan dalam
penelitian ini, yaitu analisis produk yang akan dikembangkan, mengembangkan
produk awal, validasi ahli dan revisi. Analisis data yang digunakan untuk
mengolah data hasil validasi dari ahli materi, ahli media, dan ahli pengguna
adalah presentase. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah angket untuk
mengetahui kelayakan buku panduan pemilihan karier yang memenuhi kriteria
akseptabilitas.
Dari hasil uji coba dengan ahli materi diperoleh rerata presentase
sebesar 91,25%, hasil ahli media diperoleh 75%. Kemudian dari hasil uji coba
dengan ahli pengguna diperoleh rerata 90%. Selanjutnya rata-rata dari semua
presentase hasil validasi adalah 85,42%. Setelah mendapatkan data tersebut
dihasilkan pula data kualitatif berupa saran atau masukan untuk perbaikan
produk. Berdasarkan hasil penilaian tersebut, maka buku panduan pemilihan
karier untuk siswa SMA telah memenuhi kriteria akseptabilitas dengan predikat
sangat baik dan dapat digunakan oleh konselor dalam memberikan layanan
bimbingan karier di sekolah.
Penulis: KHABIBATUL ROCHMAWATI
Kod Jurnal: jpbkdd160149