PENGEMBANGAN MODEL BIMBINGAN KELOMPOK BERBASIS ISLAMI UNTUK MENINGKATKAN KECERDASAN SOSIAL SISWA SMK

Abstrak: Penelitian ini bertujuan 1) Mengetahui pelaksanaan bimbingan kelompok di SMK Swasta Kota Semarang. 2) Mengetahui kondisi kecerdasan sosial di SMKRoudlotus Saidiyyah Semarang. 3) Menghasilkan model bimbingan kelompok berbasis Ajaran Islam untuk meningkatkan kecerdasan sosial siswa SMK Roudlotus Saidiyyah Semarang. 4) Mengetahui keefektifan pelaksanaan bimbingan kelompok berbasis AjaranIslam untuk meningkatkan kecerdasan sosial SMK Roudlotus Saidiyyah Semarang. Metode dalam penelitian ini menggunakan research and development (R & D).Teknik analisis data menggunakan teknik kualitatif dan kuantitatif. Hasil dari penelitian ini adalah model bimbingan kelompok berbasis Islami yang terdiri dari rasional, visi danmisi, tujuan, isi model, tahapan bimbingan kelompok berbasis Islami, peran dan fungsi pemimpin kelompok, kualifikasi anggota kelompok, evaluasi dan tindak lanjut.
Kata kunci: Bimbingan kelompok, islami, kecerdasan social
Penulis: Riki Maulana
Kode Jurnal: jpbkdd160336

Artikel Terkait :