Analisa Compact Wireless Power Transfer (CWPT) menggunakan Metode Magnetic Resonator Coupling

Abstract: Magnetic Resonator Coupling banyak dipergunakan untuk berbagai aplikasi Wireless Power Transfer (WPT). Pada penelitian ini berhasil dirancang WPT dengan tegangan sebesar 5 V. Jika Tx dan Rx diposisikan saling berhadapan, tegangan maksimum 4,7 volt pada jarak 1 cm. Sementara itu, jika Tx dan Rx diposisikan berdampingan, tegangan yang dihasilkan dari 3.5V.
Keywords: WPT, Tx, Rx
Penulis: Bambang Sudibya, Wiyono, Siswo Wardoyo, Teguh Firmansyah
Kode Jurnal: jptkomputerdd160316

Artikel Terkait :