ANTENA MIKROSTRIP SEGITIGA DENGAN PARASITIC UNTUK APLIKASI WIRELESS FIDELITY

ABSTRACT: Dalam penelitian ini dilakukan perancangan antena mikrostrip segitiga dengan parasitic yang diaplikasikan untuk keperluan WiFi pada frekuensi 2400 MHz dengan menggunakan dua lapis substrat yang sama untuk dapat memperlebar bandwith. Dari hasil simulasi diperoleh peningkatan bandwith sebesar 181 MHz atau 18,31%  dengan nilai return loss sebesar -17,25 dB dan VSWR 1,318.
Kata Kunci: Antena Mikrostrip Segitiga, Parasitic, Bandwith
Penulis: Syah Alam, kukuh aris santoso
Kode Jurnal: jptlisetrodd170523

Artikel Terkait :