ANALISIS POTENSI PENGEMBANGAN TERNAK SAPI POTONG MELALUI PENDEKATAN LAHAN DAN SUMBER DAYA MANUSIA DI KECAMATAN GALIS KABUPATEN PAMEKASAN
Abstract: Tujuan penelitian
yaitu: 1) mengetahui potensi pengembangan ternak sapi potong 2) mengetahui
potensi sumber daya alam, 3) mengetahui potensi Sumber Daya Manusia dan 4)
mengetahui dukungan kelembagaan pendukung bagi pengembangan ternak sapi potong
di Kecamatan Galis, Kabupaten Pamekasan. Penelitian dilakukan mulai tanggal 30
Juni hingga tanggal 12 Juli 2015, menggunakan metode survey pada sampel
penelitian. Sampel penelitian sebanyak 306 peternak, ditentukan dengan rumus
Slovin terhadap peternak dan usaha ternak sapi potong di Kecamatan Galis. Data
yang digunakan terdiri dari data primer dan data sekunder. Data primer
diperoleh langsung dari wawancara dengan peternak dan pihak-pihak terkait. Data
sekunder didapat dari Dinas Peternakan, Dinas Pertanian dan Badan Pusat
Statistik (BPS) Kabupaten Pamekasan. Analisis data menggunakan analisis
Location Quation (LQ) dan analisis Kapasitas Peningkatan Populasi Ternak
Ruminansia (KPPTR) serta analisis deskriptif terhadap karakteristik usaha
ternak dan peternak sapi potong. Hasil LQ menunjukkan bahwa pada desa-desa di
Kecamatan Galis yang memiliki nilai LQ > 1 merupakan wilayah basis, meliputi
desa Pagendingan, Galis, Bulay, Polagan dan Konang. Desa-desa yang memiliki LQ
< 1 merupakan wilayah non basis, terdiri dari desa Artodung, Tobungan,
Ponteh, Lembung dan Pandan. Nilai Kapasitas Peningkatan Populasi Ternak
Ruminansia (KPPTR) efektif di Kecamatan Galis diperoleh sebanyak 590,39 ST,
terdiri dari 547,60 ST (Desa Konang), 30,05 ST (Desa Ponteh) dan 12,74 ST (Desa
Pandan). Analisis deskriptif menjelaskan bahwa sumber daya manusia, kelembagaan
pendukung dan infrastruktur yang ada, kurang mencukupi dan belum optimal untuk
pengembangan ternak sapi potong.
Keywords: Potensi
Pengembangan, Sapi Potong, Kecamatan Galis-Pamekasan
Penulis: Zainal Arifin,
Riszqina Riszqina
Kode Jurnal: jppeternakandd160289

Artikel Terkait :
Jp Peternakan dd 2016
- Sifat Fisik dan Mikroanatomi Daging Kerbau dan Sapi pada Umur yang Berbeda
- Kualitas Embrio pada Sapi Simmental dan Limousin dengan Kadar Protein Pakan Berbeda
- Analisis Pendapatan dan Optimalisasi Input Peternak Sapi Potong Rakyat Binaan Sarjana Membangun Desa Wirausahawan Pendamping (Smdwp) yang Berkelanjutan di Kabupaten Tasikmalaya
- Pengaruh Umur Beranak Pertama Terhadap Performa Produksi Susu Sapi Friesian Holstein di BBPTU-HPT Baturraden
- Pendugaan Pola Genetik dan Fenotipik Sifat Reproduksi Ternak Babi di Provinsi Bali
- Kualitas Fisik, Mikrobiologi dan Organoleptik Sosis Ayam Komersil yang Beredar di Tempat Berbeda di Bogor
- Kualitas Fisik, Kimia dan Mikrobiologi Susu Kambing pada Waktu Pemerahan yang Berbeda di Peternakan Cangkurawok, Balumbang Jaya, Bogor
- Aspek mikrobiologis, serta Sensori (Rasa, Warna,Tekstur, Aroma) Pada Dua Bentuk Penyajian Keju yang Berbeda
- Produktivitas Entok Betina dengan Pemberian Pakan Terbatas Selama Periode Pertumbuhan
- Kualitas Fisik, Mikrobiologis, dan Organoleptik Telur Konsumsi yang Beredar di Sekitar Kampus IPB, Darmaga, Bogor
- Nisbah Jenis Kelamin Hasil Penetasan Telur Itik Cihateup dan Alabio
- Daya Dukung dan Prioritas Wilayah Pengembangan Ternak Sapi Potong di Kota Tangerang Selatan
- Daya Tetas Telur Itik Cihateup dan Alabio
- Pengaruh Waktu Dimulainya Pendinginan Selama Penetasan Terhadap Daya Tetas Telur Itik Persilangan Cihateup Alabio
- Pengaruh Frekuesi Pendinginan yang Berbeda Terhadap Daya Tetas Telur Itik Persilangan Cihateup Alabio
- Kandungan gizi dan Organoleptik Sie Reuboh dengan Penambahan Cuka Aren (Arenga pinnata) dan Daun Jeruk Purut (Citrus hystrix) pada Konsentrasi yang Berbeda
- Nilai Gizi dan Sifat Organoleptik Sosis Daging Sapi dengan Penambahan Pasta Buah Merah pada Level yang Berbeda
- Morfometrik Tubuh Serta Persentase Karkas dan Non Karkas Kerbau Rawa dan Sapi PO Hasil Penggemukkan Secara Feedlot
- Tingkah Laku Domba Garut Jantan Muda dengan Pemeliharaan Intensif yang Diberi Ransum Limbah Tauge pada Waktu Pemberian yang Berbeda
- Modifikasi Ventilasi pada Tutup Stup Koloni Lebah Madu (Apis Mellifera) Terhadap Produksi Propolis
- Pengaruh Perbedaan Transportasi Sistem M-CLOVE dengan Konvensional dan Jenis Kelamin terhadap Respon Fisiologis Ayam Broiler
- Performa Produksi dan Kualitas Telur Ayam Petelur pada Sistem Litter dan Cage dengan Suhu Kandang Berbeda
- Kualitas Fisik dan Mikrobiologis Bakso Daging Sapi Pada Penyimpanan Suhu yang Berbeda
- Respon Fisiologi Sapi FH Laktasi dengan Substitusi Pakan Pelepah Sawit dengan Jumlah yang Berbeda
- Produksi dan Kualitas Susu Sapi FH Laktasi yang Diberi Pakan Daun Pelepah Sawit